Ads (728x90)

Assalamualaikum Warrahmatullahi Wabbarakatuh
Kesempatan emas, dalam rangka memenuhi kekurangan guru diseluruh tanah air Kemendikbud bakal melakukan perekrutan tenaga guru dalam jumlah yang besar. Semoga kabar ini bisa menjadi angin segar buat rekan-rekan sekalian.

Gubernur Kalimantan Utara Irianto Lambrie menyebutkan, daerah yang dipimpinnya masih kekurangan guru. provinsi termuda ini masih kekurangan guru. Dikompilasi dari lima kabupaten/kota, jumlah kekurangan guru di Kalimantan Utara mencapai tiga ribu orang. Jumlah guru yang ada saat ini baru mencapai 8.250 dari seluruh satuan pendidikan seperti PAUD, SD, SMP, dan SMA/SMK.


“Di Kalimantan Utara kekurangan 3.000 guru. Di
Bulungan saja, itu kekurangan 500 guru. Menyiasatinya, Pemkab Bulungan mengontrak guru 400 guru. Jika anggaran defisit, untuk membayar tunjangannya itu agak berat,” ujarnya, Untuk lebih jelas dan lengkapnya klik disini

Baca selengkapnya :   BUAT GURU, BERIKUT 24 ADMINISTRASI GURU DALAM 1 FILE EXEL TERBARU DAN TERLENGKAP

Demikian yang dapat admin bagikan mengenai Perekrutan Guru oleh kemendikbud, semoga inforamasi ini bermanfaat bagi rekan-rekan guru lainnya, silahkan dibagikan. Salam Pendidikan. 
Wassalam..

Post a Comment